Sesuai yang kalian inginkan, blogger 45 akan memberikan jawaban atas tugas tugas yang ditugaskan kepada kalian hehe. oke lanjut saja ke materi tidak usah basa basi. simak yah.....
1. Kronologis Peristiwa Sumpah Pemuda
Lahirnya golongan terpelajar di Indonesia menjadikan Penjajahan Belanda kerepotan. Kalangan golongan terpelajar yang kebanyakan terdiri atas para pemuda dari berbagai suku dan daerah itu menunjukkan kesadaran kebangsaan yang semakin jelas.
Pada tanggal 30 April - 2 Mei 1926 di Jakarta terjadi kongres pemuda 1 yang dipimpin
oleh moh. Tabrani dari kongres pemuda 1 lahir kesepakatan sebagai berikut:
-mengakui dan menerima cita-cita persatuan indonesia, dan
-menghilangkan pandangan adat dan kedaerahan yang kolot
Pada kongres pemuda 2 (27-28 oktober 1928) yang dihadiri oleh jong java, jong sumatranen bond, jong celebes, pemuda kaum betawi dsb.
Sumpah pemuda merupakan pernyataan lahirnya bangsa dan kebangsaan indonesia yang diikrarkan dalam sidang Pleno ke -3 kongres pemuda indonesia 2, 28 oktober 1928, di gedung indonesisch clubgebouw, jalan kramat raya 106 jakarta. Isi dari sumpah pemuda adalah:
-kami putra dan putri indonesia mengaku bertumpah darah yang satu, tanah indonesia
-kami putra dan putri indonesia mengaku berbangsa yang satu, bangsa indonesia
-kami putra dan putri indonesia menjunjung bahasa persatuan, bahasa indonesia
2. Semangat dan komitmen peristiwa Sumpah Pemuda
- Nasionalisme, yakni cinta tanah air yang tinggi tanpa merendahkan bangsa bangsa lain
- Patriotisme, yakni semangat cinta tanah air atau sikap seseorang yang bersedia mengorbankan segala galanya untuk mempertahankan tanah air dan bangsanya. Patriotisme muncul setelah lahirnya Nasionalisme
- Toleransi, menghormati segala perbedaan suku, agama, ras, antargolongan
3. Makna Sumpah pemuda bagi perjuangan kemerdekaan
- Sumpah pemuda menumbuhkan persatuan dan kesatuan dalam perjuangan mencapai kemerdekaan
- menumbuhkan pengakuan internasional terhadap perjuangan kemerdekaan bangsa indonesia
- menumbuhkan semangat kekeluargaan dan gotong royong dalam masyarakat yang beragam
4. Makna Sumpah Pemuda bagi pelajar
- Mempercepat terselesaikannya pekerjaan karena dilaksanakan secara bergotong royong
- tercipta kehidupan yang tenteram dan damai tanpa melihat perbedaan.
- tercipta persatuan dan kesatuan.
oke guys itu aja, jangan lupa comment yah.....
1. Kronologis Peristiwa Sumpah Pemuda
Lahirnya golongan terpelajar di Indonesia menjadikan Penjajahan Belanda kerepotan. Kalangan golongan terpelajar yang kebanyakan terdiri atas para pemuda dari berbagai suku dan daerah itu menunjukkan kesadaran kebangsaan yang semakin jelas.
Pada tanggal 30 April - 2 Mei 1926 di Jakarta terjadi kongres pemuda 1 yang dipimpin
oleh moh. Tabrani dari kongres pemuda 1 lahir kesepakatan sebagai berikut:
-mengakui dan menerima cita-cita persatuan indonesia, dan
-menghilangkan pandangan adat dan kedaerahan yang kolot
Pada kongres pemuda 2 (27-28 oktober 1928) yang dihadiri oleh jong java, jong sumatranen bond, jong celebes, pemuda kaum betawi dsb.
Sumpah pemuda merupakan pernyataan lahirnya bangsa dan kebangsaan indonesia yang diikrarkan dalam sidang Pleno ke -3 kongres pemuda indonesia 2, 28 oktober 1928, di gedung indonesisch clubgebouw, jalan kramat raya 106 jakarta. Isi dari sumpah pemuda adalah:
-kami putra dan putri indonesia mengaku bertumpah darah yang satu, tanah indonesia
-kami putra dan putri indonesia mengaku berbangsa yang satu, bangsa indonesia
-kami putra dan putri indonesia menjunjung bahasa persatuan, bahasa indonesia
2. Semangat dan komitmen peristiwa Sumpah Pemuda
- Nasionalisme, yakni cinta tanah air yang tinggi tanpa merendahkan bangsa bangsa lain
- Patriotisme, yakni semangat cinta tanah air atau sikap seseorang yang bersedia mengorbankan segala galanya untuk mempertahankan tanah air dan bangsanya. Patriotisme muncul setelah lahirnya Nasionalisme
- Toleransi, menghormati segala perbedaan suku, agama, ras, antargolongan
3. Makna Sumpah pemuda bagi perjuangan kemerdekaan
- Sumpah pemuda menumbuhkan persatuan dan kesatuan dalam perjuangan mencapai kemerdekaan
- menumbuhkan pengakuan internasional terhadap perjuangan kemerdekaan bangsa indonesia
- menumbuhkan semangat kekeluargaan dan gotong royong dalam masyarakat yang beragam
4. Makna Sumpah Pemuda bagi pelajar
- Mempercepat terselesaikannya pekerjaan karena dilaksanakan secara bergotong royong
- tercipta kehidupan yang tenteram dan damai tanpa melihat perbedaan.
- tercipta persatuan dan kesatuan.
oke guys itu aja, jangan lupa comment yah.....
Terimakasih banyak telah membantu
ReplyDeleteTerimakasih Y Sudah Mau Membantu
ReplyDelete